detikNews
Jasad Korban Sukhoi Tak Utuh, Jumlah yang Ditemukan Bisa Berubah
Tim SAR telah menemukan 12 jasad korban kecelakaan pesawat Sukhoi Superjet 100 di Gunung Salak, Bogor, Jawa Barat. Namun jumlah korban sebenarnya yang ditemukan bisa bertambah, atau bahkan berkurang.
Sabtu, 12 Mei 2012 02:48 WIB







































