detikFinance
Meningkat 26%, Realisasi Investasi China di 2015 Lampaui Rata-rata 5 Tahun
Dalam kurun 2010-2014, investasi yang dicatatkan dari China mencapai US$ 495 juta. Angka ini meningkat 26% menjadi US$ 628 juta pada 2015.
Senin, 29 Feb 2016 12:40 WIB







































