detikInet
Mencari 'Harta Karun', YouTube Bikin Duel Video
YouTube dan Google Research menggelar program duel video bernama YouTube Slam. Ada berbagai video yang dipertandingkan. Tujuannya adalah untuk mencari 'harta karun' yang terpendam.
Rabu, 28 Des 2011 13:45 WIB







































