Lembaga Parameter Politik Indonesia (PPI) merilis hasil hasil quick count Pilkada Jakarta. PPI mencatat angka partisipasi pemilih Pilkada Jakarta 'hanya' 57,2%.
Warga dengan KTP non-DKI yang tinggal di kolong Tol Angke akan diberi kompensasi Rp 1,5 juta dan bantuan sembako. Warga menyebut kompensasi itu terlalu kecil.
Warga kolong jembatan Jelembar Baru resmi direlokasi ke rusun Rawa Buaya. Mereka menerima hunian layak setelah bertahun-tahun tinggal di kolong jembatan.
Menko IPK Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan Menteri PKP Maruarar Sirait (Ara) menyerahkan kunci Rusun Rawa Buaya ke warga kolong tol Angke yang direlokasi.