Wagub DKI Riza menegaskan pembentukan cyber army tak berkaitan dengan pemberian dana hibah sebesar Rp 10,6 miliar kepada Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jakarta.
Anggota DPRD Kota Bandung dari PSI walk out saat rapat paripurna pembahasan RAPBD 2022. Pimpinan dewan akan buka-bukan RAPBD kalau tak berpihak kepada rakyat.
Gus Muhdlor mengingatkan jajarannya agar tak berhenti memberikan pelayanan terbaik. Perubahan yang diharapkan warga ialah pelayanan efektif, cepat dan mudah.
Proyek sumur resapan di DKI jadi sorotan. Pembangunan sumur resapan belakangan tuai kontroversi lantaran penempatan pembangunan yang dinilai kurang tepat.