Kemenag memastikan tahun baru Islam tetap jatuh pada 1 Muharram 1443 Hijriah. Namun, hari liburnya akan bergeser dari 10 Agustus menjadi 11 Agustus 2021.
Bawaslu membentuk pokja penanganan pelanggaran protokol kesehatan COVID-19 untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya kerumunan di tahapan Pilkada 2020.
Brunei Darussalam melaporkan kasus penularan lokal COVID-19 pertama dalam 15 bulan terakhir. Ada 7 kasus lokal dan 1 kasus impor yang dilaporkan Sabtu (7/8).