Sepakbola
Spurs Terancam Tanpa Vertonghen di Awal Musim
Jan Vertonghen bisa jadi hanya akan jadi penonton saat Tottenham Hotspur menjalani laga awal musim Premier League. Dia mengalami cedera pergelangan kaki saat tampil di ujicoba pramusim.
Kamis, 25 Jul 2013 02:30 WIB







































