detikHealth
Racun Ular, Kalajengking dan Lebah Simpan Rahasia Obat Kanker
Teks-teks kuno menunjukkan dokter sejak zaman dahulu telah menggunakan racun untuk mengobati berbagai penyakit selama bertahun-tahun. Obat tradisional China misalnya menggunakan racun katak untuk melawan penyakit hati, paru-paru, usus besar dan kanker pankreas.
Rabu, 13 Agu 2014 15:31 WIB







































