Empat daerah di Jabar diperbolehkan membuka tempat wisata di masa PPKM ini. Daerah level 2 PPKM tersebut Kabupaten Tasikmalaya, Majalengka, Subang dan Garut.
Bukan lagi 'prank', kabar mengejutkan kembali datang dari Subway yang akhirnya akan membuka kembali gerai mereka di Indonesia. Banyak foodies yang menantinya.