detikNews
Ayah Pembunuh Anak Berubah Sadis Sejak Kelahiran Anak Pertamanya
Air mata terus mengalir dari mata Siti Fatimah (23). Kematian putri keduanya Khodijah Maisya Ahzahra (1,5) yang dibunuh ayahnya sendiri telah membuat dirinya terpukul.
Selasa, 03 Des 2013 16:52 WIB







































