detikTravel
Yinchuan, Kota Ramah untuk Wisatawan Muslim di China
Yinchuan, mungkin nama kota ini masih asing di telinga kebanyakan traveler. Namun tahukah Anda, Yinchuan merupakan kota yang ramah untuk wisatawan Muslim. Tak sulit menemukan makanan halal dan masjid di sana.
Kamis, 16 Jan 2014 10:25 WIB







































