Massa mengatasnamakan Geranati LGBT menggelar aksi menolak konser Coldplay di Senayan, Jakarta. Akibatnya, lalu lintas kendaraan mengarah ke Senayan macet.
Tiket konser Coldplay ludes terjual. Partai Garuda mengatakan, itu jadi indikator bahwa masyarakat tidak lagi mempedulikan adanya ancaman dari segelintir orang.
Menteri Pembangunan Pemerintah Lokal Malaysia, David Nga Kor Ming marah besar usai politisi Partai Islam Se-Malaysia (PAS) meminta konser Coldplay batal.