Balap Liar di PRJ Resahkan Warga
Balap liar di PRJ hampir setiap hari terjadi dari tengah malam sampai menjelang subuh. Sangat menggangu warga karena suara knalpot yang bising (David Arifin)
Selasa, 10 Mei 2011 13:48 WIB







































