detikSport
Butuh Rp 3-4 T, Menpora Yakin Indonesia Bisa Gelar Asian Games 2019
Indonesia punya peluang menjadi tuan rumah Asian Games 2019. Namun upaya menggelar event bergengsi tersebut bukan tanpa kendala karena dana dianggap akan menjadi masalah terbesar.
Jumat, 25 Apr 2014 19:55 WIB







































