Kartu Multi Trip (KMT) kini dapat digunakan untuk pembayaran tiket Mikro Trans di Depok dan Cikarang, memudahkan transaksi antar moda transportasi di Jawa.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung luncurkan kapal wisata Paus 2 dan Paus 3 untuk mempermudah akses transportasi dan dukung pariwisata di Kepulauan Seribu.
Pramono meluncurkan dua kapal baru milik Dishub untuk transportasi di Kepulauan Seribu. Kapal ini diharapkan mempermudah akses warga pulau ke daratan Jakarta.