detikNews
Demo Kecam Israel, Massa PKS Tumpah Ruah di Bundaran HI
Ribuan orang dari massa PKS sudah tumpah ruah di Bundaran HI untuk demo anti Israel. Mereka datang dari Jakarta, Depok, Bogor, Tangerang, Bekasi, dan Karawang.
Jumat, 02 Jan 2009 13:29 WIB







































