detikInet
Gila Ngegame Bukan Berarti Tak Bersosialisasi
Anda boleh saja sangat menggandrungi video game. Namun hobi tersebut jangan lantas sampai membuat Anda terlena dan melupakan dunia nyata. Inilah yang sejatinya harus dipegang para gamer, bersosialisasi jangan terpinggirkan.
Selasa, 26 Jul 2011 12:57 WIB







































