Donald Trump mengalami penurunan kekayaan bersih akibat perang dagang global, dengan aset utama seperti Trump Media dan properti real estat merugi signifikan.
CEO LVMH, Bernard Arnault, mengalami penurunan kekayaan signifikan, kini menduduki peringkat lima orang terkaya dunia setelah kehilangan US$ 32 miliar.
Donald Trump akan dilantik sebagai Presiden Amerika Serikat pada awal tahun 2025. Untuk mendukung pelantikan itu, para raksasa teknologi menyumbangkan uangnya.
Kemenangan Donald Trump di Pilpres AS meningkatkan kekayaan Elon Musk menjadi USD 314 miliar. Saham Tesla melonjak, mengalahkan Jeff Bezos dan Mark Zuckerberg.