detikSumut
Pemecatan Shin Tae-yong Jadi Sorotan Sejumlah Media Korsel
Media di Korsel turut menyoroti pemecatan Shin Tae-yong sebagai pelatih timnas Indonesia. Media-media di negeri ginseng memberi judul miring kebijakan PSSI itu.
Selasa, 07 Jan 2025 14:59 WIB