Sejumlah pedagang di kawasan Pujasera depan Telkom University (Tel-U), Dayeuhkolot, Bandung, mengalami kerugian usai kode QRIS palsu ditempel di warung mereka.
Pedagang di Bandung mengalami kerugian akibat penipuan QRIS palsu. Mereka berharap keamanan sistem pembayaran diperketat untuk mencegah kejadian serupa.
Pemprov Jateng luncurkan modernisasi pembayaran tiket bus Trans Jateng secara digital. Pembayaran kini bisa dilakukan tunai dan non-tunai untuk kemudahan.
Bank Indonesia menargetkan QRIS dapat digunakan di China akhir 2025. Uji coba interkoneksi dengan People's Bank of China telah dilakukan sejak Agustus 2025.
QRIS memudahkan transaksi digital di Indonesia tanpa pajak tambahan. Namun, penyedia layanan dan merchant tetap dikenakan PPN dan PPh. Ketahui faktanya!