detikNews
Rusia Tuduh Ukraina Gencarkan Serangan untuk Gagalkan Perundingan Damai
Pemerintah Rusia menuduh Ukraina meningkatkan serangan udara dengan tujuan menggagalkan perundingan damai.
Selasa, 27 Mei 2025 18:15 WIB