Kisah asmara Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah kerap mencuri perhatian publik. Kali ini, berhembus isu kalau hubungan asmara Atta dan Aurel telah kandas.
Di tengah kabar penangkapannya, Ardhito Pramono baru saja menggelar gala premier film Dear Nathan: Thank You Salma pekan lalu. Bagaimana nasib filmnya tersebut?