Dua oknum TNI yang diduga terlibat dalam penembakan 3 anggota Polres Way Kanan masih diperiksa di Markas Denpom II/3 Lampung. Status keduanya masih saksi.
Kapolres Inhu AKBP Dody Wirawijaya resmi menyandang gelar adat Melayu, yakni Datuk Seri Indera Bijaksana Negeri. Galar itu diberikan Lembaga Adat Melayu Riau.