Simone Inzaghi meninggalkan Inter Milan hanya tiga hari usai kalah memalukan di final Liga Champions. Inzaghi disebut akan bertahan seandainya Inter juara.
Pelatih Villarreal Marcelino bertekad membawa timnya menyudahi rentetan gol Erling Haaland saat menjamu Manchester City di matchday ketiga Liga Champions.