detikFinance
Ketua DPR: Redenominasi Bagus Asal Tak Ada Harga di Bawah Rp 1000
Ketua DPR Marzuki Alie mendukung rencana redenominasi rupiah, namun dengan syarat tak ada harga-harga kecil di bawah Rp 1000. "Sekarang ada permen seharga Rp 100, jadi nanti inflasinya berapa," ujarnya.
Rabu, 11 Agu 2010 17:30 WIB







































