detikNews
Eks Plt Ketum PSSI Joko Driyono Divonis 1,5 Tahun Penjara
Mantan Plt Ketum PSSI Joko Driyono (Jokdri) divonis bersalah melakukan tindak pidana merusak barang bukti terkait kasus pengaturan skor sepakbola.
Selasa, 23 Jul 2019 16:27 WIB







































