Sepakbola
Pakai Kostum Hantu, Luis Garcia Kenang Gol Hantu untuk Liverpool
Di hari Halloween, Luis Garcia berkostum hantu untuk mengenang sebuah gol hantu yang ia cetak untuk Liverpool di Liga Champions tahun 2005 silam. Kocak!
Rabu, 01 Nov 2017 10:35 WIB







































