NasDem membalas sindiran Ketua PDIP soal pertemuan mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dengan Wali Kota Surakarta (Solo) Gibran Rakabuming Raka.
Partai NasDem beberapa kali pasang badan untuk Anies Baswedan. Yang terbaru, NasDem bahkan menyebut Anies antitesis Presiden Jokowi. Apa maksud sikap NasDem?
Kesungguhan dan komitmen politik Paloh yang disampaikan dalam setiap rangkaian komunikasi politiknya membuat Demokrat dan PKS tampak antusias dan optimis.
Puan Maharani tampak mesra dengan Surya Paloh saat berkunjung ke markas NasDem. Keduanya bahkan sempat berpelukan. Namun apa sebetulnya maksud kunjungan itu?