Traveler yang menghabiskan periode Natal dan Tahun Baru (nataru) di Jakarta bisa, nih nongkrong di tempat hits ini. Tetap patuhi protokol kesehatan, ya.
Banyak tempat menghabiskan waktu alias nongkrong yang bisa kamu temukan di Tangsel. Salah satunya adalah tempat kopi yang punya suasana ala Puncak ini.
Belum lengkap memulai hari tanpa segelas kopi. Kalau liburan ke Singkawang, traveler bisa coba ngopi di Lotus Kopitiam. Kopinya sedap dan murah meriah!