detikBali
KPK Putuskan Kasus 'Jet Pribadi' Kaesang Bukan Gratifikasi, Ini Alasannya
KPK menyatakan penggunaan jet pribadi oleh Kaesang Pangarep bukan gratifikasi, karena dia bukan penyelenggara negara dan terpisah dari orang tua.
Jumat, 01 Nov 2024 22:17 WIB