Viral sertifikat vaksin tertua zaman Turki Utsmaniyah bisa menginspirasi masyarakat Indonesia, meski tidak semua informasi dalam postingan adalah benar.
Kapten Masrin selalu disebut sebagai salah seorang pribumi yang berperan penting dalam skema pengamanan dalam melindungi Sukarno di Rengasdengklok Karawang.
Usut punya usut, nama Ngupit di Klaten ternyata sudah disebutkan dalam sebuah prasasti kuno peninggalan dinasti Mataram Kuno, sekitar 1.155 tahun yang lalu.