Sibuk berprofesi sebagai politisi tak lantas membuat lupa dairi dan lupa keluarga. Beberapa politisi bahkan terlihat sering kulineran bareng istri tercinta.
Mantan Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat tengah menghabiskan liburan bersama Happy, sang istri di Jogja. Mereka jajan gudeg, pecel hingga angkringan.
Setelah bebas, Basuki Tjahaja Purnama (BTP) alias Ahok bertemu dengan sejumlah orang, selain kerabat. Semalam, Ahok menemui Ketum Hanura Oesman Sapta Odang.