Massa aksi bela Palestina di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat (Kedubes AS), Jakarta Pusat, membubarkan diri. Jalan Medan Merdeka Selatan kembali dibuka.
Massa Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina menggelar aksi bela Palestina di depan Kedubes AS, Jakarta Pusat. Mereka menyerukan tujuh tuntutan dalam aksi itu.
Waketum PKB Rusdi Kirana resmi dilantik menjadi Wakil Ketua MPR 2024-2029. Eks bos Lion Group itu mengaku ingin fokus pada isu di bidang ekonomi, terutama UMKM.