Wolipop
Anne Hathaway Melepas Masa Lajangnya
Setelah berpacaran dengan Adam Shulman selama empat tahun, akhirnya Anne Hathaway menikah. Anne melepas masa lajangnya pada Sabtu malam, (29/9/2012) di Big Sur, California.
Senin, 01 Okt 2012 07:31 WIB







































