Atas penangkapan Roy, ditemukan 21 butir psikotropika. Hasil tes urine Roy juga positif mengandung benzodiazepin yang merupakan salah satu golongan psikotropika
Secara mengejutkan Roy Kiyoshi ditangkap pihak kepolisian karena narkoba. Kini ia sudah resmi ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan karena kasus tersebut.