detikNews
Penumpang Keluhkan Kebanyakan KRL Cuma 8 Rangkaian, Ini Kata KAI Commuter
Penumpang KRL mengeluhkan suasana di dalam gerbong KRL yang semakin sesak karena kebanyakan kereta cuma 8 rangkaian. KAI Commuter pun buka suara.
Rabu, 05 Jun 2024 12:17 WIB