Presiden Jokowi menghadiri acara pembekalan kepada calon perwira remaja (Capaja) akademi TNI-Polri 2017 di GOR Ahmad Yani, Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur.
Presiden Jokowi pagi ini akan melantik 720 calon perwira remaja TNI-Polri di Akademi Militer Magelang. Apa pesan pentingnya untuk para calon pemimpin ini?
Presiden SBY memberi nasihat kepada 735 calon perwira remaja (Capaja) TNI/Polri. Salah satu pesannya agar para perwira tersebut tidak menjadi generasi video games.
Acara pembekalan calon prajurit remaja (Capaja) TNI/Polri yang dihadiri Presiden SBY sempat diwarnai insiden pemutaran video yang ditayangkan berulang-ulang. Presiden pun menyidir kurangnya persiapan panitia.
735 Calon prajurit remaja (capaja) dari 3 kesatuan TNI dan Polri akan dilantik Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Akademi Angkatan Laut (AAL), Selasa (2/7/2013) lusa.