detikTravel
Berlayar 245 Hari, Inilah Kapal Pesiar dengan Rute Terpanjang Sedunia
Kapal pesiar Viking Sun akan jadi kapal dengan rute terpanjang sedunia. Kapal ini akan berlayar selama 245 hari dan mengunjungi 59 negara di setiap benua.
Kamis, 31 Mei 2018 12:30 WIB







































