detikNews
Hukuman Adelin Lis Terancam Ditambah 4 Tahun
Jika dalam tempo 1 bulan, terdakwa kasus pembalakan liar di Kabupaten Mandailing Natal, Sumatera Utara, Adelin lis tidak mampu mengembalikan uang negara Rp 190 miliar maka hukumannya ditambah 4 tahun penjara.
Senin, 15 Sep 2008 13:48 WIB







































