Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, siap bongkar tiang monorel mangkrak jika pengembang tak bertindak. Pembongkaran dimulai pekan ketiga Januari 2026.
Stafsus Gubernur DKI, Chico Hakim, menjelaskan pembatasan kunjungan ke Planetarium demi keamanan. Akses gratis untuk pelajar dan sistem tiket baru diterapkan.
Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Rani Mauliani, prihatin dengan tawuran berulang di underpass Manggarai. Ia mendesak tindakan tegas dari Pemprov dan polisi.