detikSport
Hasil Lengkap Tour de Singkarak 2013
Tim dan pebalap sepeda asal Iran kembali mendominasi Tour de Singkarak 2013. Ghader Mizbani Iranagh meraih titelnnya yang ketiga, sementara Tabriz Petrochemical Cycling Team jadi tim terbaik untuk kali ketiga juga.
Minggu, 09 Jun 2013 21:03 WIB







































