Kinerja dan biaya logistik di Indonesia masih tertinggal dengan negara tetangga. Banyak hal yang perlu diperbaiki dari persoalan lama yang belum berubah.
Bos-bos dari berbagai perusahaan di Asia Pasifik berkumpul bersama dalam gelaran Konferensi Tingkat Tinggi, Komite Asia-Pacific Economic Cooperation (APEC) 2015.