Timnas Italia memeras keringat lebih banyak untuk menaklukkan Timnas Austria di Euro 2020. Penggawa Gli Azzurri, Federico Chiesa, mengungkap pembeda laga itu.
Bruno Fernandes 'tak kelihatan' di timnas Portugal selama gelaran Euro 2020. Fernandes dinilai kelelahan usai menjalani musim yang panjang bersama Man United.
Prediksi 16 besar Euro 2020 untuk laga Prancis vs Swiss dapat disimak di sini. Prancis diunggulkan, tapi mesti waspada dengan potensi kejutan dari tim lawan.
Ditunjuk sebagai tuan rumah Euro 2020 malah menjadi petaka buat Kota St Petersburg. Kota tersebut mencatat kasus kematian akibat Corona mencapai rekor.
Swiss membuktikan tak ada yang tidak mungkin usai menyingkirkan Prancis dari Euro 2020. Mereka tampil pantang menyerang meski sempat tertinggal dua gol.