Semua rumah sakit swasta di Kota Blitar diminta bersiap menerima limpahan pasien COVID-19. RS pemerintah telah menambah 100 persen kapasitas ruang isolasinya.
Viral di media sosial kapasitas ruang ICU hingga isolasi di rumah sakit (RS) rujukan virus Corona (COVID-19) di Jakarta penuh. Lalu bagaimana faktanya?
COVID-19 menginfeksi 16 tenaga kesehatan di Instalasi Gawat Darurat (IGD) RSUD Jombang. Satu orang di antaranya meninggal dunia saat menjalani perawatan.