detikOto
Toyota Usahakan Harga Yaris Anyar Naik di Bawah Rp 20 Juta
Rumor yang beredar mengatakan kalau kenaikan harga dari Yaris model terbaru yang akan diluncurkan Maret 2014 mendatang sebesar Rp 20 juta atau sama seperti kenaikan Vios model terbaru.
Rabu, 05 Feb 2014 10:35 WIB







































