Pemerintah makin mempertegas larangan mudik. Hal ini dibuktikan lewat Surat Edaran Satgas COVID-19 2021, yang memperluas pengetatan selama 22 April - 24 Mei.
Warga di Komplek Perumahan Cendrawasih, Kota Pekanbaru, Riau dibuat heboh munculnya seekor tapir liar dewasa. Tapir itu tersesat dan masuk ke kolam ikan warga.
Pemkot Bogor memiliki target kenaikan angka IPM dan angka usia sekolah. Untuk itu, program Orang Tua Asuh diharapkan bisa jadi upaya percepatan target tersebut.
BPBD DKI Jakarta mengeluarkan peringatan potensi hujan sedang hingga lebat disertai kilat mulai malam ini. Hujan lebat diperkirakan terjadi hingga pagi nanti.
Harga daging ayam di wilayah Kabupaten Klaten merangkak naik di awal bulan Puasa. Harga daging ayam menyentuh angka Rp 42.000 per kilogram di warung dan eceran.