Gerindra meminta Anies Baswedan menganggap kritikan soal penanganan banjir sebagai nasihat. Menurutnya Anies harus siap dikritik dan tidak perlu baper.
Gubernur DKI Anies Baswedan meninjau tanggul Latuharhari. Anies menyebut petugas tengah memperkuat tanggul supaya tidak jebol kembali seperti pada 2013.