Plt Gubernur Aceh Nova Iriansyah mengizinkan bupati/wali kota untuk mengusulkan hotel menjadi tempat isolasi orang tanpa gejala (OTG) positif Corona (COVID-19).
Paskibraka dari Aceh, Indriana akan jadi pembawa baki dalam upacara pengibaran bendera di HUT ke-75 RI. Dia akan ditemani oleh paskibraka dari Bali, dan NTB.