detikHot
Istri Ungkap Daus Mini Kerap Ngobrol Mesra dengan Wanita Lain Lewat BBM
Istri Daus Mini, Yunita mengungkapkan perselingkuhan yang dilakukan sang suami di belakangnya. Menurut Yunita, ada seorang wanita yang kerap dikirimi pesan mesra oleh Daus lewat BlackBerry Messenger (BBM).
Selasa, 24 Sep 2013 08:12 WIB







































