Sejumlah 2.194 kontainer limbah masuk daftar penegahan Ditjen Bea dan Cukai Kementerian Keuangan. Limah tersebut berasal dari Jerman hingga Amerika Serikat.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati melantik Suryo Utomo sebagai Direktur Jenderal Pajak yang baru. Ia menggantikan Robert Pakpahan yang masuk masa pensiun.